Ntvnews.id, Jakarta - Pedangdut asal Thailand, Jirayut tengah berbahagia pasalnya tepat 24 Februari hari ini dirinya berulang tahun. Jirayut bahagia kini berusia 24 tahun.
Dia memposting foto kebahagiaan dengan keluarga tercintanya di Instagram. Dia sangat bersyukur, momen bahagianya bisa berkumpul dengan ibu beserta kakak juga adiknya.
"24 YEAR ????????????," tulis jirayut.
jirayut (INSTAGRAM JIRAYUT)
Tidak sedikit netizen menuliskan ucapan selamat ulang tahun dan mendoakan jebolan 'Academy Asia musim 4 pada tahun 2018 itu.
View this post on Instagram
"Happy birthday 24th Nak Boy @jirayutdaa4official .. Barak Allah fi umrik.. Semoga panjang umur, sehat selalu dilancarkan rezekinya.. makin sukses karirnya Dan senantiasa ada dlm lindungan Allah Subhanahu wa Ta'ala.. Aamiin Allahumma Aamiin ????????," tulis bunda saridah.
"Happy birthday kakak ayuttt semoga rezeki banyak,semoga sukses terus, semangat ya kakak karirnya, semangat ya kakak.," tulis ndsti.