50 Kosakata Bahasa Jepang ke Indonesia, Mudah Dipelajari

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 15 Jul 2024, 05:10
Adiansyah
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Ilustrasi menulis Ilustrasi menulis (Freepik)

Ntvnews.id, Jakarta - Bahasa Jepang dengan pesonanya yang unik dan budayanya yang kaya, telah menarik minat banyak orang di seluruh dunia.

Mempelajari kosakata bahasa Jepang merupakan langkah awal penting untuk membuka pintu gerbang menuju negeri sakura ini.

Di Bawah ini, akan membahas tentang 50 kosakata bahasa Jepang yang penting dan mudah dipelajari.

Kosakata Bahasa Jepang

Ilustrasi tulisan bahasa Jepang <b>(Freepik)</b> Ilustrasi tulisan bahasa Jepang (Freepik)

1. Sapaan dan Ucapan Dasar

  1. Konnichiwa: Selamat siang
  2. Ohayou gozaimasu: Selamat pagi
  3. Konbanwa: Selamat malam
  4. Arigatou gozaimasu: Terima kasih
  5. Douzo: Silakan
  6. Sumimasen: Maaf
  7. Eigo hanashimasu ka?: Bisakah Anda berbicara bahasa Inggris?
  8. Hai: Ya
  9. Iie: Tidak

Baca Juga: 

5 Dasar Belajar Bahasa Jepang, Kursus Hingga Dalami Budaya

Kosakata Bahasa Arab, Makna dan Pentingnya dalam Kebudayaan Arab

2. Kata Benda Umum

  1. Nihon: Jepang
  2. Mizu: Air
  3. Tabete: Makan
  4. Nomimashita: Minum
  5. Ikimasu: Pergi
  6. Kimashita: Datang
  7. Kirei: Cantik
  8. Oishii: Enak
  9. Kawaaii: Lucu
  10. Mou ichido: Sekali lagi

4. Kata Kerja Dasar

Ilustrasi pakaian adat Jepang <b>(Pixabay sasint)</b> Ilustrasi pakaian adat Jepang (Pixabay sasint)

  1. Suru: Melakukan
  2. Iku: Pergi
  3. Kuru: Datang
  4. Miru: Melihat
  5. Kiku: Mendengar
  6. Hanasu: Berbicara
  7. Taberu: Makan
  8. Nomu: Minum
  9. Kau: Membeli
  10. Uru: Menjual

5. Frasa Penting

  1. Toire wa doko desu ka?: Di mana toiletnya?
  2. Kome ga arimasu ka?: Apakah ada nasi?
  3. Ikura desu ka?: Berapa harganya?
  4. Tasukete kudasai!: Tolong!
  5. Dozo yoroshiku onegaishimasu: Salam kenal

6. Kata-kata bahasa Jepang yang banyak digunakan

Ilustrasi menulis bahasa Jepang <b>(Freepik)</b> Ilustrasi menulis bahasa Jepang (Freepik)

  1. Aikawarazu: Seperti biasa. Sama seperti biasanya.
  2. Aite: Lawan
  3. Akirameru: Menyerah.
  4. Akuma: Setan.
  5. Arienai: Luar biasa. Mustahil. 
  6. Arubaito:Pekerjaan paruh waktu. Terkadang disingkat menjadi baito
  7. Arukimasu: Berjalan.
  8. Ashi: Kaki
  9. Atarimae: Tentu saja. Tentu saja. Jelas.
  10. Atsui: Panas.
  11. Ayamaru: Untuk meminta maaf.
  12. Ayashii: Mencurigakan. 
  13. Kindaichi Case Files .
  14. Baba: Wanita tua. Versi laki-lakinya adalah jiji. 
  15. Baka: Bodoh.
  16. Bakemono: Monster.

Demikian 50 kosakata bahasa Jepang yang dapat kamu pelajari. Dalam hal ini, mulailah  dengan kosakata dasar dan sering digunakan.

x|close