Arie Kriting, Bintang Emon dan Joko Anwar Terjun Langsung ke Demo Depan Gedung DPR RI

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 22 Agu 2024, 10:37
April
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Arie Kriting Arie Kriting

Ntvnews.id, Jakarta - Komika Arie Kriting dan Bintang Emon terlihat ikut terjun di kepungan massa pada saat mengamankan "Demo Darurat Indonesia" terkait penolakan pengesahan Revisi UU Pilkada.

Demo yang dilakukan oleh kisaran 5 ribu personel itu, terlihat ada Arie Kriting, Bintang Emoji dan sutradara film fenomenal Joko Anwar.

Sutradara Joko Anwar <b>(Instagram @vincentrcrd)</b> Sutradara Joko Anwar (Instagram @vincentrcrd)

Demi tolak revisi RUU Pilkada ini berlangsung di depan gedung DPR RI pada 22 Agustus 2024, dengan tujuan bagian dari gerakan 'peringatan darurat Indonesia' yang viral di media sosial setelah DPR bermanuver mengabaikan putusan MK.

Sebelumnya viral soal Peringatan Indonesia Darurat di sosial media, dan suarakan oleh sejumlah public figure yang merasa tak setuju dengan putusan DPR. Sejumlah mahasiswa BEM UI meluncurkan aksinya dan mendesak KPU paling lambat tanggal 23 Agustus sudah mengeluarkan Peraturan KPU (tentang pencalonan pilkada) sesuai Putusan MK Nomor 60/PUU-XXII/2024.

Halaman

TERKINI

Pria Kehilangan Penis saat Kecelakaan Motor

Luar Negeri Rabu, 18 Sep 2024 | 08:30 WIB

Resesi Seks, Negara Besar Ini Akui Anak di Luar Nikah

Luar Negeri Rabu, 18 Sep 2024 | 08:15 WIB

Rumah Joe P Project Ludes Terbakar

Viral Rabu, 18 Sep 2024 | 08:04 WIB

Merinding, Wanita Temukan Gigi Manusia di dalam Kue!

Viral Rabu, 18 Sep 2024 | 08:00 WIB

10 Orang Tewas Akibat Kecelakaan Bus Maut di Iran

Luar Negeri Rabu, 18 Sep 2024 | 07:55 WIB
Load More
x|close