Erick Thohir, Budi Gunadi Sadikin, Amran Sulaiman, Dito Ariotedjo, dan Nasaruddin Umar Merapat ke Kertanegara

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 14 Okt 2024, 19:17
Moh. Rizky
Penulis
Tim Redaksi
Editor
Bagikan
Menteri BUMN Erick Thohir bertemu dengan presiden terpilih sekaligus Menteri Pertahanan Prabowo Subianto Menteri BUMN Erick Thohir bertemu dengan presiden terpilih sekaligus Menteri Pertahanan Prabowo Subianto

Ntvnews.id, Jakarta - Pemanggilan para calon menteri ke kediaman Presiden Terpilih Prabowo Subianto berlanjut selepas maghrib. Sejumlah nama-nama menteri di kabinet lama terlihat berdatangan. 

Pantauan Ntvnews.id, lima tokoh mulai berdatangan di kediaman Prabowo Subianto di Jl Kertanegara IV, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Senin malam, 14 Oktober 2024. 

Mereka yang terlihat hadir yakni: 

1. Erick Thohir (Menteri BUMN) 

Menteri BUMN Erick Thohir (Ntvnews.id-Muslimin Trisyuliono). Menteri BUMN Erick Thohir (Ntvnews.id-Muslimin Trisyuliono).

2. Budi Gunadi Sadikin (Menteri Kesehatan) 

Menkes Budi Gunadi Sadikin <b>(Antara)</b> Menkes Budi Gunadi Sadikin (Antara)

3. Nasaruddin Umar (Imam Besar Masjid Istiqlal)

Imam Besar Masjid Istiqlal KH Nasaruddin Umar  <b>(NTVnews.id)</b> Imam Besar Masjid Istiqlal KH Nasaruddin Umar (NTVnews.id)

4. Amran Sulaiman (Menteri Pertanian)

Amran Sulaiman <b>(Istimewa)</b> Amran Sulaiman (Istimewa)

5. Dito Ariotedjo (Menpora)

Dito Ariotedjo dan Jorge Martin <b>(Instagram)</b> Dito Ariotedjo dan Jorge Martin (Instagram)

Sebelumnya, 32 Calon Menteri Prabowo Subianto dan Gibran Rakabuming Raka sudah hadir dan meninggalkan Kertanegara. Bila nama-nama ini menjadi menteri maka mereka akan tergabung dalam Kabinet Indonesia Maju.  

x|close