Viral Mohamed Salah Unggah Foto Natal Keluarga, Netizen Ributkan Agamanya

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 27 Des 2024, 07:15
thumbnail-author
Deddy Setiawan
Penulis
thumbnail-author
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
Viral Mohamed Salah Unggah Foto Natal Keluarga Viral Mohamed Salah Unggah Foto Natal Keluarga (Tangkapan Layar)

Ntvnews.id, Jakarta - Pesepak bola Mohamed Salah atau Mo Salah menjadi sorotan media sosial setelah membagikan foto perayaan Natal 2024 bersama keluarganya.

Unggahan tersebut di akun X @MoSalah menarik perhatian hingga 52 juta pengguna platform tersebut. Lebih dari 98 ribu kali unggahan itu dibagikan ulang, dan memperoleh lebih dari 390 ribu likes.

Dalam foto tersebut, Salah—yang memiliki nama lengkap Mohamed Salah Hamed Mahrous Ghaly—bersama keluarganya mengenakan pakaian seragam bernuansa merah dengan motif kotak-kotak.

Baca Juga: 

Respons Netizen terhadap Perayaan Natal Mohamed Salah

Foto tersebut diunggah pada Kamis, 26 Desember 2024, pukul 01.12 dini hari, dan langsung mengundang lebih dari 38 ribu komentar dari warganet.

Sebagian netizen mempertanyakan keyakinan agama Salah, sementara yang lain mengingatkan agar tidak menyebarkan komentar negatif yang bisa merusak kebahagiaan orang lain. Perdebatan pun muncul dari berbagai sudut pandang.

Berikut adalah beberapa tanggapan warganet:

“Apakah benar Salah beragama Islam?” tulis netizen.

“Apa yang sebetulnya Anda harapkan dengan memposting foto seperti itu?” tanya netizen.

“Mo Salah, saya mencintaimu sebagai fans Madrid. Tapi setelah tweet ini, kamu bukan lagi role model saya. Kamu mengecewakan saya. Jika tidak menghapus foto ini, saya akan meng-unfollow kamu,” ungkap netizen.

Agama Mohamed Salah

Beberapa netizen mempertanyakan agama Salah karena unggahannya. Namun, menurut berbagai sumber, Mohamed Salah adalah seorang Muslim yang taat.

Baca Juga: Ucapkan Selamat Natal, Kutukan Mohamed Salah Bakal Kembali?" >Lionel Messi Bagikan Hadiah Natal ke 160 Kiper yang Gawangnya Pernah Dibobolnya

Pakaian mereka juga dihiasi gambar rusa terbang dan tulisan "Merry Christmas" di bagian depan. Sebagai latar, terdapat pohon Natal yang dihiasi meriah, lengkap dengan karakter gingerbread berukuran besar di dekatnya.

Respons Netizen terhadap Perayaan Natal Mohamed Salah

Foto tersebut diunggah pada Kamis, 26 Desember 2024, pukul 01.12 dini hari, dan langsung mengundang lebih dari 38 ribu komentar dari warganet.

Sebagian netizen mempertanyakan keyakinan agama Salah, sementara yang lain mengingatkan agar tidak menyebarkan komentar negatif yang bisa merusak kebahagiaan orang lain. Perdebatan pun muncul dari berbagai sudut pandang.

Berikut adalah beberapa tanggapan warganet:

“Apakah benar Salah beragama Islam?” tulis netizen.

“Apa yang sebetulnya Anda harapkan dengan memposting foto seperti itu?” tanya netizen.

“Mo Salah, saya mencintaimu sebagai fans Madrid. Tapi setelah tweet ini, kamu bukan lagi role model saya. Kamu mengecewakan saya. Jika tidak menghapus foto ini, saya akan meng-unfollow kamu,” ungkap netizen.

Agama Mohamed Salah

Beberapa netizen mempertanyakan agama Salah karena unggahannya. Namun, menurut berbagai sumber, Mohamed Salah adalah seorang Muslim yang taat.

Baca Juga: Ucapkan Selamat Natal, Kutukan Mohamed Salah Bakal Kembali?

Sebagai pemain sepak bola keturunan Mesir, Salah kerap menjadi panutan bagi banyak penggemarnya. Media internasional sering melaporkan bahwa ada penggemar yang terinspirasi olehnya untuk memeluk Islam atau menjadi lebih taat dalam menjalankan ajaran agama.

Salah dianggap sebagai simbol Muslim yang memperkenalkan nilai-nilai Islam melalui dunia olahraga. Di usia 32 tahun, ia telah menjadi figur yang menginspirasi banyak orang.

x|close