Saat Mau Taraweh, Petugas KAI Tewas Dihantam Kereta Api

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 12 Mar 2025, 17:03
thumbnail-author
Beno Junianto
Penulis & Editor
Bagikan
Ilustrasi Garis Polisi Ilustrasi Garis Polisi (ANTARA)

Ntvnews.id, Jakarta - Kecelakaan dialami oleh petugas KAI yang tertabrak kereta api saat akan berjalan menuju masjid untuk salat taraweh. Peristiwa tersebut terjadi di perlintasan Stasiun Surabaya Kota atau Stasiun Semut pada Selasa malam 11 Maret 2025.

Kronologisnya, Peristiwa yang terjadi pukul 19.15 WIB membuat sang petugas KAI inisial W meninggal dunia di lokasi kejadian. Kapolsek Pabean Cantikan, Adi Wibowo menjelaskaan kejadian itu bermula saat korban hendak melintas di sebuah rel yang tepat berada di belakang kantor polsek tersebut.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by KEDIRI RAYA INFO - MEDIA (@kediriraya_info)

Saat akan menyeberng, kereta api dengan nomor lambung CC201896 yang sedang mundur menarik gerbong kereta api dengan nomor lambung K306601 sehingga menabrak korban dan tewas di lokasi.

"Innalillahi KAI banyak bgt musibah akhir2 ini pdhl transportasi paling aman ya KAI???? smga semua diberi keselamatan ya Allah amin..." tulis raihanun

"Innalilahiwainnailaihirojiun. Ini KAI banyak banget insidennya ????," tulis are.

TERKINI

Load More
x|close