Pria Meregang Nyawa Depan Kodim Cibinong, Ditemukan Bersimbah Darah

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 19 Mar 2025, 11:01
thumbnail-author
Beno Junianto
Penulis & Editor
Bagikan
Laka pagi ini sebelum jam 9 pagi kurang lebih, di depan kodim atau turunan arah mcd jalur cepat. Laka pagi ini sebelum jam 9 pagi kurang lebih, di depan kodim atau turunan arah mcd jalur cepat. (INSTAGRAM CIBINONG VIRAL)

Ntvnews.id, Jakarta - Seorang pria menjadi korban kecelakaan bermotor pagi ini di kawasan Cibinong, Kabupaten Bogor. Belum diketahui pasti kronologi kecelakaan tersebut.

Dilansir dari akun cibinong viral, pria tersebut terkapar bersimbah darah saat ditemukan oleh pengendara lain.

Polisi masih menyelidiki kasus kecelakaan tersebut.

"Laka pagi ini sebelum jam 9 pagi kurang lebih, di depan kodim atau turunan arah mcd jalur cepat.Belum di ketahui laka antar apa dan korban berapa orang, dalam vidio yg mimin dapet, 1 orang tergeletak tengkurep dan mengeluarkan d4rah.Mungkin disini ada yang mau nambahin, mimin jg sedang nyari info sampai berita ini di post.
Himbauan untuk warga agar selalu berhati-hati ketika berkendara ya." tulis akun cibinong viral.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Cibinong Viral (@cibinongviral)

"Sering banget di sepanjang jalan itu. Orang pada ngebut padahal jalurnya itu bahaya banget." tulis yoss.

"Sering banget disini. Dan pas banget melihat terus. Ini kejadian barusan darahnya banyak sampai ketengah jalan," tulis netizen lainnya.

x|close