Kebakaran Hebat Melanda Perumahan di Petamburan Malam Ini

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 25 Mar 2025, 20:22
thumbnail-author
Beno Junianto
Penulis & Editor
Bagikan
Menindaklanjuti laporan tersebut, unit dan personel segera menuju ke lokasi kejadian untuk melakukan pemadaman. Pada pukul 18.35 WIB operasi pemadaman dimulai. Hingga saat ini 17 unit dan 85 personel masih berupaya untuk melokalisir perambatan api. Menindaklanjuti laporan tersebut, unit dan personel segera menuju ke lokasi kejadian untuk melakukan pemadaman. Pada pukul 18.35 WIB operasi pemadaman dimulai. Hingga saat ini 17 unit dan 85 personel masih berupaya untuk melokalisir perambatan api. (Humasjakfire)

Ntvnews.id, Jakarta - Kebakaran melanda bangunan rumah di Jalan Makliwe 1, Grogol Petamburan, Jakarta Barat, malam ini! Sebanyak 85 personel pemadam kebakaran (damkar) dikerahkan ke lokasi.

Video diunggah akun humas jakfire, nampak warga panik dan menyelamatkan diri. Api juga menyambar rumah lainnya.

"Objek rumah tinggal, bangunan rendah," demikian informasi dari command center Damkar DKI Jakarta, Selasa (25/3/2025).

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Pemadam Jakarta (@humasjakfire)

Proses pemadaman dimulai sejak pukul 18.35 WIB, dan hingga saat ini masih berlangsung.

"(Selasa, 25 Maret 2025)—Bangunan rumah tinggal di Kalan Makaliwe 1, RT.12/RW.8, Kelurahan Grogol, Kecamatan Grogol Petambutan, Jakarta Barat dilaporkan terbakar.Menindaklanjuti laporan tersebut, unit dan personel segera menuju ke lokasi kejadian untuk melakukan pemadaman. Pada pukul 18.35 WIB operasi pemadaman dimulai. Hingga saat ini 17 unit dan 85 personel masih berupaya untuk melokalisir perambatan api.#PemadamJakarta #PenyelamatJakarta #JAKI #JS112 #JKTInfo - @dkijakarta," tulis humasjakfire.

x|close