VIDEO; Hujan Deras dan Angin Kencang Hantam Karawang, Pohon Bertumbangan

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 18 Apr 2025, 16:49
thumbnail-author
Beno Junianto
Penulis & Editor
Bagikan
hujan dan angin kencang di karawang hujan dan angin kencang di karawang (INFOKRW)

Ntvnews.id, Jakarta - Hujan deras dan angin kencang melanda kota Karawang dan sekitarnya pada Jumat sore 18 April 2025. Video diunggah akun infokrw, nampak angin kencang dan hujan deras.

Video juga memperlihatkan pohon-pohon bertumbangan. Nampak pohon menimpa sebuah bangunan.

Petugas pemadam kebakaran dan warga langsung mengevakuasi pohon tumbang tersebut.

"Gercep! Damkar dibantu warga sekitar langsung tangani pohon yang tumbang akibat hujan dan angin kencang. Jumat (18/4) sore." tulis akun info krw.

"ive hujan angin tadi du sampe sekarang masih ujan loh Du dikarawang," tulis netizen,

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by KARAWANG (@infokrw)

"besok besok klo info dah lengkap baru upload min.kmaren kmaren bnyak yg g'jlas," tulis netizen lainnya.

"Lokasinya Perumnas Telukjambe Depan Toko Buku Pusaka 2000, atap toko bukunya ambruk juga dekat tangga," tulis ayu.

x|close