9 Kandidat Pengganti Paus Fransiskus, Ada dari ASEAN

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 23 Apr 2025, 14:30
thumbnail-author
Zaki Islami
Penulis
thumbnail-author
Tasya Paramitha
Editor
Bagikan
9 Kandidat Pengganti Paus Fransiskus 9 Kandidat Pengganti Paus Fransiskus (The Guardian)

Ntvnews.id, Jakarta - Paus Fransiskus baru saja meninggal dunia di usia ke 88 tahun pada Senin lalu, 21 April 2025. Kini Vatikan bakal mempersiapkan Paus selanjutnya.

Sejumlah kandidat sudah diperlukan untuk menggantikan Paus Fransiskus. Setidaknya bakal ada sembilan orang. Namun dalam kandidat calon Paus ada sedikit berbeda.

Baca Juga: Prabowo Utus Jokowi, Thomas Djiwandono dan Jonan Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus

Biasanya kandidat paus selalu orang Italia atau Eropa. Kini ada beberapa kandidat dari Afrika hingga Asia. Jika Paus berasal dari Asia atau Afrika, ini bakal menjadi pertama kalinya dalam pemilihan tersebut.

Paus Fransiskus pada Rabu (1/1/2025) mendesak para pemimpin dunia untuk membatalkan utang negara-negara miskin, menurut laporan dari kantor berita resmi Vatikan.  <b>(Antara)</b> Paus Fransiskus pada Rabu (1/1/2025) mendesak para pemimpin dunia untuk membatalkan utang negara-negara miskin, menurut laporan dari kantor berita resmi Vatikan. (Antara)

Berikut ini adalah beberapa nama yang disebut-sebut sebagai calon pengganti Paus Fransiskus, dilansir dari laman The Guardian, Rabu, 23 April 2025.

1. Pietro Parolin (70 Tahun, Italia)
2. Luis Antonio Tagle (67 Tahun, Filipina)
3. Peter Turkson (76 Tahun, Ghana)
4. Peter Erdo (72 Tahun, Hungaria)
5. Matteo Zuppi (69 Tahun, Italia)
6. Jose Tolentino Calaca de Mendonca (59 Tahun, Portugal)
7. Mario Grech (68 Tahun, Malta)
8. Pierbattista Pizzaballa (60 Tahun, Italia)
9. Robert Sarah (79 Tahun, Guinea)

x|close