Jemaah Haji Tertua di Dunia Usia 130 Tahun, Disambut Hangat Bak Ratu

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 14 Jun 2024, 10:33
Adiansyah
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Jemaah haji tertua Jemaah haji tertua (X)

Ntvnews.id, Arab - Jemaah haji bernama Sarahouda Stiti dari Aljazair, Afrika Utara berusia 130 tahun, menjadi jemaah tertua yang sudah sampai di Arab Saudi Rabu, 12 Juni 2024.

Dalam unggahan akun X @SaudiaGroup, kedatangan Astiti disambut hangat oleh Kerajaan Arab Saudi.

Penyambutan dan penghormatan pada jemaah haji tertua itu juga dilakukan oleh maskapai penerbangan di negara itu, Saudi Airlines.

Jemaah haji tertua <b>(X)</b> Jemaah haji tertua (X)

"Saudia menyambut Sarahouda Stiti dari Aljazair, jamaah haji tertua, di Bandara Internasional King Abdulaziz di Jeddah," tulis keterangan unggaan tersebut, dikutip Jumat, 14 Juni 2024.

Baca Juga: Jelang Puncak Haji, 300 Jemaah Lansia dan Disabilitas Non Mandiri Tempati Hotel Transit

Stiti berada dalam kondisi Kesehatan yang baik, meski berada di bawah pengawasan medsi secara terus menerus selama beribadah.

Mengutip dari siasat, tahun ini banyak kelompok di Kerajaan Arab Saudi dan seluruh dunia telah tiba di Tanah Suci untuk menunaikan salah satu dari lima rukun Islam.

Halaman
x|close