Ntvnews.id, Jakarta - Beredar video memperlihatkan pemilik rumah memergoki terduga pelaku maling. Hal tersebut menjadi viral di media sosial. Kejadian tersebut di Desa Babatan, Kecamatan Kadugede, Kabupaten Kuningan.
Melansir akun Instagram @warungjurnalis, Selasa 2 Juli 2024, dalam unggahan tersebut, memiliki rumah meneriaki tersangka maling setelah dipergoki.
Baca Juga:
Pilkada Jateng, Puan: Kaesang Bagus
Karena panik, pelaku langsung melarikan diri dan dikejar oleh pemilik rumah serta dibantu oleh warga sekitar. Yang lebih herannya melakukan aksi maling di tengah siang bolong.
Alhasil pelaku berhasil diamankan oleh sang pemilik rumah dan warga sekitar. Menurut pengakuan pelaku, terpaksa melakukan aksi tersebut karena kalah main judi online.
View this post on Instagram
Sementara sang pemilik rumah menyerahkan kasus ini kepada Polsek Kadugede untuk pemeriksaan lebih lanjut. Pasalnya ditangan pelaku terdapat dua cincin emas miliki anak pemilik rumah.
Atas kejadian tersebut mengundang beragam komentar netizen sebagai berikut:
"Dipukulin? Ditabokin? Ditendangin? Ngapain sih, bikin tangan kaki kalian sakit & pegel juga kan?!?! Mending buruan $IRAM pake B3N$IN lanjut nyalakan"
"Nah demi untuk kelancaran pembagian Bansosnya, maka dibebaskan agar lancar pembagiannya."
"Tanpa harus di cari Polisi sudah ketangkap 1 org pemain judi online,"