Ntvnews.id, Jakarta - Naas benar nasib seorang sopir truk crane di China. Usai menepikan truk cranenya di pinggir jalan, dirinya malah keseterum listrik tegangan tinggi, usai tiang cranenya menabrak kabel listrik.
Sopir yang keseterum tersebut langsung terbakar dan meninggal dunia. Sopir tersebut tak sempat mendapat pertolongan dari warga dan petugas.
Video yang diunggah akun Info Negri itu nampak warga yang melihat juga takut akan tegangan listrik yang masih mengalir di truk tersebut.
HIDROLIK TRUCK CRANE DEREK TERSANGKUT KABEL LISTRIK BERTEGANGAN TINGGI SUPIR TEWAS ??Sebuah truck derek crane menabrak Kabel Tiang listrik bertegangan tinggi di china hingga mengeluarkan percikan api dan supir tewas usai terbakar"Video yang diunggah oleh daniel fang tersebut viral di media sosial dan mendapat berbagai komentar dan juga kecaman dimana perekam video tidak dapat berbuat sesuatu"Jika supir tetap didalam kendaraannya kemungkinan tidak akan terjadi hal yang menyedihkan tersebut""Harusnya ambil atau cari kayu kering dan segera menolongnya"Mengutip beberepa komentar pada video yang diunggah
- Safety first, Think safety work [email protected]
@berbagiinfonewsbin," tulis akun info negri.
View this post on Instagram
Netizen pun berebut berkomentar.
"Innalillahi wa innailaihi rojiun spertiny bukan di indo," tulis Robbie.
"kasian bgt kebakar hidup2????," tulis yanni