Profil Jannik Sinner, Petenis Nomor 1 Dunia yang Mundur dari Olimpiade Paris 2024

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 25 Jul 2024, 12:08
Zaki Islami
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Jannik Sinner Mundur dari Olimpiade Paris 2024 Jannik Sinner Mundur dari Olimpiade Paris 2024 (IG: Jannik Sinner)

Ntvnews.id, Jakarta - Petenis asal nomor satu asal Italia, Jannik Sinner mengundurkan diri dari Olimpiade Paris 2024 setelah mengalami masalah kesehatan radang amandel.

"Setelah menemui dokter pada hari Selasa dan menunggu satu hari ekstra untuk memberi diri saya lebih banyak waktu untuk melihat apakah kondisi saya akan membaik, sayangnya keadaan saya menjadi lebih buruk," Kata Jannik Sinner, dilansir Antara, Kamis 25 Juli 2024.

Baca Juga:

Ronald Tannur Divonis Bebas, Nikita Mirzani: Hakim Minta Disantet

Heboh Seorang Pria Hidup Hemat Selama 21 Tahun Agar Bisa Pensiun Dini

- Profil Jannik Sinner

Jannik Sinner Mundur dari Olimpiade Paris 2024. <b>(ANTARA)</b> Jannik Sinner Mundur dari Olimpiade Paris 2024. (ANTARA)

Halaman
x|close