Timnas Indonesia melanjutkan tren positif dengan mencatatkan rekor saat imbang 2-2 melawan tuan rumah Bahrain dalam laga putaran ketiga kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, Kamis (10/10), di Stadion Nasional Bahrain, Riffa.