Fakta Menarik Tentang Gerbang Wisata Kendari Menelan Biaya Rp32 Miliar, Tapi Rusak dan Kopong

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 11 Sep 2024, 11:56
Alber Laia
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Gerbang wisata yang menghubungkan Kota Kendari dengan kawasan Toronipa. Gerbang wisata yang menghubungkan Kota Kendari dengan kawasan Toronipa. (Tiktok)

3. Kerusakan Cepat Terjadi

Meski baru selesai dibangun pada akhir 2023 dan mulai digunakan pada Februari 2024, gerbang ini telah mengalami berbagai kerusakan.

Sebuah video yang diunggah oleh akun TikTok/Kini9 memperlihatkan bahwa bagian dalam gerbang ternyata kosong dan beberapa bagian mulai berlubang dan retak.

"Bangunan senilai lebih dari Rp 3 miliar tersebut masih berada dalam wilayah kita Kendari. Sepintas terlihat seperti bangunan yang kokoh, namun ternyata tidak demikian. Kondisi gerbang yang baru selesai dibangun pada akhir tahun 2023 itu sudah mulai banyak kerusakan." tulis sang pengunggah.

4. Material Tidak Sesuai Ekspektasi

Dalam video yang viral di media sosial, seorang pria menunjukkan bahwa bagian dalam gerbang, yang awalnya dianggap terbuat dari beton solid, ternyata kosong. Ini mengejutkan banyak orang, mengingat tampilan luar gerbang terlihat kokoh.

5. Kontroversi di Media Sosial

Halaman
x|close