6 Tindakan untuk Mengatasi Sering Pusing Kepala

NTVNews - Berita Hari Ini, Terbaru dan Viral - 31 Jul 2024, 06:10
Adiansyah
Penulis
Beno Junianto
Editor
Bagikan
Ilustrasi Sakit Kepala Ilustrasi Sakit Kepala (Freepik/ shurkin_son)

Pilihlah jenis olahraga atau aktivitas fisik yang kamu nikmati, seperti berjalan kaki, berenang, atau yoga.

5. Hindari Pemakaian Gadget Berlebihan

Ilustrasi ponsel (Freepik) <b>(Freepik )</b> Ilustrasi ponsel (Freepik) (Freepik )

Terlalu lama menggunakan komputer atau gadget bisa memengaruhi keseimbangan dan kesehatan mata serta sistem saraf kamu, yang pada gilirannya bisa memicu pusing kepala.

Lakukan istirahat secara teratur, dan pastikan posisi duduk dan pencahayaan ruangan kamu optimal.

6. Konsultasikan dengan Dokter

Ilustrasi Sakit Kepala <b>(Freepik/ shurkin_son)</b> Ilustrasi Sakit Kepala (Freepik/ shurkin_son)

Halaman
x|close